4 Sedulur kembar manusia Versi ABAH :
1. Sedulur Tua
Sedulur ini menampilkan wujud dari masa depan Kita sendiri.
Sedulur ini mengajarkan kita tentang ILMU Kehidupan , Yang Terkadang orang Lain mengatakan Bahwa
sedulur ini adalah Guru Sejati manusia.
Ilmu yang di ajarkan seperti : Ilmu mengenal pada diri sendiri , Ilmu Raga Sukma , Terawang , dan
Beberapa Ilmu Gaib Lain nya , yang mengenai diri Sendiri dan Kemampuan pada diri sendiri.
2. Sedulur Kembar
Sedulur ini yang bisa membantu kita (rewang-rewang) di alam Gaib.
Untuk membantu kita menerawang , Menciptakan sedulur kembar , Membantu Raga Sukma ,membantu melakukan 'Tugas' di dunia nyata , dll.
3. Sedulur Enom / Muda
Sedulur ini yang Membantu Kita di alam mimpi , menciptakan mimpi indah dan Buruk untuk memperingatkan
kita pada Hal2 yang kita Lupakan.
Terkadang , sedulur ini juga dapat memperlihatkan pada Kita , Masa Lalu dan Masa depan ,....
Untuk masa depan , Orang me Nama kan dengan 'Penglihatan'.
4. Sedulur Lawan Jenis ( Jika manusia nya Pria , Maka sedulur nya wanita. Begitu sebalik nya )
Sedulur ini mempengaruhi Perasaan manusia. Yang mana , Terkadang ingin seperti Lawan Jenis manusia itu sendiri ,....
Yang Pria ingin menjadi wanita , yang wanita ingin Jadi Pria.
Untuk yang sedulur ini , Manusia bisa mengendalikan nya dengan cara mengenal Lebih Jauh pada diri nya sendiri.
Kembali ke Beranda
Tidak ada komentar:
Posting Komentar